Kamis, 13 Desember 2007

KELANGKAAN MINYAK TANAH

Masyarakat mulai diresahkan dengan terlambatnya para pemasok bahan bakar minyak tanah yang terjadi disetiap daerah. Hal ini menyebabkan banyak msyarakat yang mulai mengeluhkan adanya kelangkaan minyak tanah tersebut.Di tanggerang misalnya, ratusan warga kemaren rela mengantri berjam jam hanya untuk mendapatkan 5 liter minyak tanah. Kelangkaan minyak tanah tersebut akan menimbulkan dampak negatif terhadaap masyarakat,dimana masyarakat tidak dapat kerugian yang sangat besar guna menunjang aktifitasnya. Seharusnya dalam hal ini pemerintah dapat bertindak cepat dalam mengatasi kelangkaan minyak tanah tersebut agar masyarakat tidak mendapatkan kerugian yang terlalu banyak akibat kelangkaan tersebut.

Tidak ada komentar: